Apa itu Beton Prategang? - Civil Network
News Update
Loading...

Senin, 15 Juni 2020

Apa itu Beton Prategang?

Beton Prategang

beton-prategang

Pengertian Beton Prategang

Beton Prategang adalah beton yang diberikan gaya tekan inisial pada beton yang bertujuan untuk mengeliminasi atau memperkecil besarnya gaya tarik pada struktur beton yang diakibatkan oleh beban luar beban mati dan beban hidup.


Seperti kita ketahui bahwa beton memiliki sifat kuat menerima tekan dan lemah akan gaya tarik. Dengan adanya gaya pratgenag beton diharapkan hanya menerima gaya tarik yang sekecil mungkin atau bahkan tidak mengalami tarik sama sekali.


Kelebihan Beton Prategang

Adapun kelebihan dari beton prategang adalah sebagai berikut:
  • Memungkinkan untuk bentang yang lebih panjang
  • Dapat mengurangi ukuran penampang 
  • Pekerjaan konstruksi yang lebih cepat karena dapat dilakukan fabrikasi
  • Quality Control yang lebih baik
  • Mengurangi Mantenance
  • Dapat dilakukan dengan konstruksi berulang
  • Tersedia standar penampang

Kekurangan Beton Prategang

Sedangkan kekurangan dari beton prategang adalah sebagai berikut:
  • Membutuhkan skil dan kemampuan khusus 
  • Membutuhkan peralatan khusus
  • Dibutuhkan high strength material
Demikian artikel mengenai konsep beton prategang, terima kasih semoga bermanfaat.




Share with your friends

Give us your opinion

Terima Kasih Semoga Bermanfaat ^.^

Notification
Terima kasih telah berkunjung di website kami, Semoga Bermanfaat. Best Regards
Done